Saya heran sekali, kenapa "mereka" suka memperolok-olokan hal-hal terkait agama kami (islam). Padahal kami tidak pernah memperolok-olok hal apapun terkait agama mereka. Dan tanpa malu dan rasa bersalah sedikit pun, mereka men-share di grup yang mayoritas islam pula dan tidak ada satupun dari kami yang komentar. Mereka bersikap seolah yang mereka share itu adalah suatu hal yang bukan bermaksud menyinggung kami (entah iya atau tidak), tapi harusnya dari sikap kami yang tidak pernah mengomentari apa yang mereka share tersebut, mereka bisa pikir kalau itu menyinggung kami. Kami menghormati mereka, tapi kenapa mereka tidak bisa menghormati kami.
Membandingkan sikap antara kami dan mereka, kalau saja mereka mau berpikir, mereka akan tau mana yang benar dan mana yang salah.
[ Read More ]
Membandingkan sikap antara kami dan mereka, kalau saja mereka mau berpikir, mereka akan tau mana yang benar dan mana yang salah.